Jakarta - Surabaya: Senin - Sabtu | 09:00 - 18:00 WIB Jakarta - Surabaya:
Senin - Sabtu | 09:00 - 18:00 WIB

EVO ICL

EVO ICL: Kebebasan Penglihatan yang layak Anda Dapatkan!

Solusi ideal bagi Anda yang tidak dapat menjalani prosedur LASIK karena kondisi mata tertentu. Dengan lensa ini, Anda bisa mendapatkan penglihatan jelas tanpa perlu mengubah bentuk kornea.

Apa Itu EVO ICL?

Adalah prosedur medis di mana melakukan tindakan implan lensa yang dirancang khusus dan ditempatkan di dalam mata tanpa mengeluarkan lensa alami. Prosedur ini dapat mengoreksi masalah penglihatan, terutama rabun jauh, rabun dekat, dan astigmatisme. Prosedur ini tidak hanya cepat dan minim risiko, tetapi juga menawarkan hasil yang dapat bertahan seumur hidup.

evo icl

Dengan prosedur ini, pasien bisa melihat lebih jelas tanpa perlu kacamata atau lensa kontak.

EVO Visian ICL (Implantable Collamer Lens) menjadi solusi ideal bagi Anda yang tidak dapat menjalani prosedur LASIK karena kondisi mata tertentu. Dengan lensa ini, Anda bisa mendapatkan penglihatan jelas tanpa perlu mengubah bentuk kornea. Bagi Anda yang ingin bebas dari ketergantungan pada kacamata atau lensa kontak,

EVO Visian ICL bisa menjadi solusi yang tepat. EVO Visian ICL adalah lensa implan yang dirancang khusus untuk mengoreksi masalah penglihatan, terutama rabun jauh, rabun dekat, dan astigmatisme. Prosedur ini tidak hanya cepat dan minim risiko, tetapi juga menawarkan hasil yang dapat bertahan seumur hidup.

Prosedur EVO ICL

evo icl

Langkah 1 Pembukaan Kecil

Dokter akan membuat sayatan kecil di tepi kornea. Mereka akan memberikan pelumas untuk melindungi kornea mata.

evo icl

Langkah 2 Penyisipan Lensa

Lensa ICL sangat tipis sehingga dokter dapat memasukan lensa melalui sayatan. Lensa ICL dapat dilipat pada saat dimasukkan kemata dan akan terbuka setelah didalam mata.

evo icl

Langkah 3 Pemosisian Lensa

Setelah lensa ICL dimasukkan, dokter akan membuat penyesuaian yang diperlukan untuk memastikan posisi lensa ICL yang tepat pada mata.

Ideal & Cocok Untuk Siapa?

evo icl

1. Berumur 21-45 tahun

evo icl

2. Penderita Myopia (-0,5 Dioptri - -20,0 Dioptri)

evo icl

3. Hipermetropia

evo icl

4. Astigmatisme

evo icl

5. Alternatif terbaik jika tidak bisa lasik

Kelebihan & Keunggulan EVO ICL

1. Memiliki Kemampuan Menyesuaikan Fokus pada Objek
Saat menggunakan EVO ICL, lensa buatan dipasang di mata tanpa menggantikan lensa alami. Lensa ini ditempatkan di antara lensa alami dan iris.

2. Presisi dalam Mengatasi Kelainan Penglihatan
EVO ICL dikenal karena tingkat presisi yang tinggi dalam mengatasi kelainan penglihatan. Dalam prosedur ini, lensa buatan yang dipilih secara khusus ditanam di dalam mata untuk memperbaiki fokus cahaya yang masuk.

3. Akurasi Tinggi
EVO ICL menawarkan tingkat akurasi yang sangat tinggi dalam mengoreksi kelainan refraksi mata. Phakic IOL memasukkan lensa tambahan di dalam mata tanpa merubah struktur alami kornea.

4. Solusi Lengkap
EVO ICL adalah solusi lengkap untuk orang dengan masalah penglihatan yang parah. Ini cocok untuk seseorang yang mengalami miopia tinggi, hipermetropia, atau astigmatisme yang tidak bisa diperbaiki dengan cara lain.

5. Keseimbangan Antara Jarak Dekat dan Jauh
Salah satu kelebihan dari Phakic IOL adalah kemampuannya menjaga penglihatan yang baik untuk jarak dekat dan jauh. Artinya, pasien bisa melihat dengan jelas dalam berbagai situasi, serta tetap nyaman meski ada perubahan cahaya atau jarak pandang.

evo icl

Dokter Ciputra SMG Eye Clinic
(Jakarta)

dr. Amir Sidik, SpM

dr. Amir Shidik, Sp.M(K)

dr. Azrina Noor

dr. Azrina Noor, SpM

dr. Bambang Triwiyono

dr. Bambang Triwiyono SpM(K)

dr. Devy C Mandagi, SpM

dr. Devy C Mandagi, SpM

dr. Heru Mahendrata Singgih

dr. Heru Mahendrata Singgih, SpM

dr. Ika Citra Susanti

dr. Ika Citra Susanti, SpM

Dokter Ciputra Lasik Center
(Ciputra World Surabaya, Surabaya)

dr. Anton Subhyakto, SpM

dr. Anton Subhyakto, SpM

dr. Dianawati Koesoemowardani, SpM

dr. Dianawati Koesoemowardani, SpM

dr. Dimas Setya Adinugraha, Sp.M

dr. Dimas Setya Adinugraha, SpM

dr Ratna Perma Jaya, SpM

dr. Ratna Parma Jaya, SpM

dr Syenny Budi Handoko, SpM

dr. Syenny Budi Handoko, SpM

Cari Tahu Juga Tentang Layanan Kami Yang Lainnya

*Hasil operasi dapat bervariasi tergantung pada orang atau situasi.